Apakah Anda berminat pada bahasa? Apakah Anda memerlukan kamus cepat Inggris-Indonesia / Indonesia Inggris yang baik? Aplikasi ini bisa menjadi pilihan terbaik, dan juga gratis.
Kamus ini berisi lebih dari 40 ribu kata pada masing-masing bahasa dan 71 ribu kalimat. Anda tidak hanya akan mendapatkan terjemahan kata per kata, tetapi juga ada bantuan untuk membacanya.
Iklan
Anda bisa memilih apakah Anda mencari kata secara verbatim, atau yang mengandung teks/frase tertentu.
Terakhir, Anda bisa memakai fitur Do It Yourself. Di sini Anda bisa menambahkan kata dan terjemahan sendiri untuk meningkatkan kualitas kamus.
Komentar
Belum ada opini mengenai Kamus. Jadilah yang pertama! Komentar